KIPP Jakarta Pantau Seleksi Calon Anggota KPUD DKI Jakarta
Pemilu yang demokratis diawali dengan adanya penyelenggara yang netral, mempunyai pengamalan kepemiluan dan tidak mempunyai cacat secara hukum dan etika, Komite Independen Pemantau Pemilu Jakarta (KIPP JAKARTA) bermaksud ingin melakukan pemantauan tahapan seleksi calon anggota KPUD DKI Jakarta. Oleh sebab itu kontribusi dari masyarakat berupa tanggapan dan rekam jejak para bakal calon sangat kami harapkan. Berikan tanggapan dan kometar anda di bawah ini mengenai sepak terjak para bakal calon.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar